Jan 21, 2013
Jan 7, 2013
Jan 6, 2013
Kupeluk Cintaku
Aku menyipitkan mata. Merasakan
sinar matahari memasuki kamar di sela-sela jendela. Aku melihat langit-langit
kamarku, terdiam sambil berusaha mengumpulkan kesadaranku. Saat kesadaranku
mulai pulih, aku baru menyadari ada seseorang yang memelukku, menyandarkan
kepalanya di dadaku.
Jan 2, 2013
Segelas Jus Jambu
Aku tidak pernah memintamu untuk hadir dalam hidupku,
Kamu hadir bersama segelas jus jambu, sebagai permintaan maaf
Kamu sudah menanamkan cinta itu dihatiku, dan berusaha menghapusnya dengan segelas jus jambu
Apakah adil?
Seakan bayangan kebersamaan kita diatas dua roda itu tak akan pernah hilang
…
Jan 1, 2013
HAPPY NEW YEAR!!!!!
HAPPY NEW YEAR!!!!! Dor!! Dor!! Dor!! Teretet...teeetttt.............. Selamat datang tahun 2013 selamat tinggal tahun 2012!!
Merenung bersama yuk, apa saja yang sudah kita lakukan ditahun 2012 kemarin. Yang baik mari kita lebih baik-kan, yang buruk mari kita perbaiki. Ingat waktu tahun 2009 silam? D…
Subscribe to:
Posts (Atom)
Popular Posts
-
Cara Mengurus Kartu ATM Hilang, Tanpa Surat Kehilangan - Sudah tak bisa dipungkiri, bahwa kartu ATM merupakan salah satu hal penting. ...
-
Setelah sekian purnama, akhirnya saya akan mereview minuman lagi di blog ini. Tentu minuman tersebut adalah matcha latte sesuai kesukaan...
-
Drakor it’s Okay to not be Okay menjadi salah satu drama Korea terbaik di tahun 2020 ini. Setelah pada awal tahun disuguhi kegante...